Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ladies, 5 Cara Ini Bisa Bikin Kamu Aman dan Nyaman Saat Berkendara

Vincensia Enggar Larasati - Jumat, 21 September 2018 | 13:50 WIB
Ilustrasi wanita berkendara
Kompas Otomotif
Ilustrasi wanita berkendara

Sebagai wanita yang berkendara sendiri atau dengan teman lain, bisa juga sediakan alat pengamanan diri selama perjalanan.

Wanita seringkali dianggap sebagai target kejahatan yang mudah dikelabuhi.

(BACA JUGA : Dua Sekawan Kompak Modif Mitsubishi Pajero Sport, Hasilnya Beda Tipis!)

Kamu bisa siapkan pepper spray atau semprotan merica biar aman. Enggak jarang wanita yang selalu bawa kemana-mana, pepper spray ampuh banget bikin mata 'musuh' jadi pedih.

Atau selalu bawa parfum, keduanya cocok jadi senjata saat Kamu merasa terdesak dan diserang oleh penjahat saat di perjalanan.

Selain itu, jika kebetulan kamu merasa diancam oleh orang tak dikenal atau penjahat, coba siapkan alat kosmetikmu, dan kenakan ke mata penjahat. Dijamin si penjahat bakalan ke dokter setelah gagal merampokmu.

5. Tetap waspada, fokus dan rileks sepanjang perjalanan

Ingat ya ladies, jangan mudah tertipu oleh modus ban bocor atau semacamnya.

Kejahatan jalanan kian marak, ada pula modus yang melempar telor di kaca depan sehingga memaksa Anda untuk berhenti.

(BACA JUGA : Kok Marc Marquez Bangga Banget Sebelum Balap di MotoGP Aragon?)

Jika hal-hal tersebut terjadi, jangan keluar mobil. Tetap fokus dan tenang sembari menepi dan berhenti di tempat ramai.

Ada baiknya jika berhenti di pos atau kantor polisi.

Selain itu, buat dirimu senyaman mungkin saat berkendara. Gunakan fitur hiburan di mobil sehingga membantu kamu makin rileks.

Jadi intinya, kunci keamanan dan kenyamanan pengemudi wanita adalah siaga dalam segala hal dan tidak mudah panik.

Oke ya, selamat berkendara dan hati-hati di jalan!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tiap Hari Rutin Beli Pertalite dan Solar di SPBU, Dua Pria Ini Justru Terancam Denda Rp 60 Miliar

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa