Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Warga Hancurkan Puluhan Truk di Jakbar, Aptrindo Berikan Tanggapan Menohok

M. Adam Samudra - Selasa, 11 September 2018 | 19:55 WIB
Truk yang hancur dilempari warga di Jakarta Barat
Kasat Lantas Wil Jakarta Barat (AKBP Ganet Sukoco)
Truk yang hancur dilempari warga di Jakarta Barat

Bahkan mereka berharapan agar kelak anak-anaknya bisa mempunyai pekerjaan yang lebih baik dibandingkan kedua orang tuanya.

"Selama ini kan jadi sopir bukan cita-cita, namun itu adalah pilihan terakhir yang di mana dari mereka adalah rata-rata hanya lulusan SD sampai SMP dan enggak ada sekolah sopir," tuturnya.

"Bahkan alumni kernet belajar dari sopirnya, jadi memang dari asalnya sudah seperti itu. Kalau bahan mentahnya buruk, pengusaha enggak mau melatih dan mendidik, ya sudah begitu itu. Makanya sekarang cari pengemudi tidak mudah," bebernya.

Ia mengaku, meski jarang terekspos, keberadaan para supir truk memang sangat berpengaruh di kehidupan masyarakat.

"Ya kita harus berterima kasih pada sopir truk, tanpa pengorbanan mereka kita tidak akan ada makanan pakaian dan barang di rumah. Mereka meninggalkan keluarganya agar kebutuhan logistik kita terpenuhi. Tolong dihargailah jasa para sopir," tutupnya.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa