(BACA JUGA: Bensin Terlalu Bagus Malah Bikin Tenaga Mesin Standar Loyo?)
"Tromol NMAX bisa dipasang ke Lexi karena gigi nanas belakangnya sama. Namun posisinya tidak center dan harus dipapas dudukan kampas rem dan rubah tutup gear box," terang Kemal Harahap dari bengkel LD Garage di Depok, Jawa Barat.
Untuk tromol depan sebenarnya lebih luwes dan bisa pakai tromol dari motor lain.
Terpenting tinggal sesuaikan saja besar lubang bearing dan bushing agar roda tetap center.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR