Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pengen Kawasaki KLX150S Jadi Lebih Tinggi Tanpa Ganti Ban? Simak Nih Caranya

Ditta Aditya Pratama - Senin, 6 Agustus 2018 | 12:29 WIB
Kawasaki KLX150S
Kawasaki
Kawasaki KLX150S

Pertama siapkan peninggi sok ini seperti ditawarkan Acen.

Harganya kisaran Rp 60 ribu (Gbr.1) yang berbahan besi dan Rp 120 ribu yang aluminium (Gbr.2).

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.2
Aant/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.2

Selanjutnya lepas setang dari dudukannya menggunakan kunci T10 (Gbr.3), kemudian buka penutup sok dengan kunci ring 22(Gbr.4).

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.3
Aant/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.3

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.4
Aant/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.4

“Penyambungan dilakukan pada pipa teleskopik atau as sok bagian atas dengan membukanya lebih dulu,” urainya.

Sebelum memasangkan peninggi, pastikan o-ring dipindahkan (Gbr.5).

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.5
Aant/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.5

Selanjutnya, pasang kencangkan pakai kunci ring 22 (Gbr.6).

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.6
Aant/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.6

Berikutnya tinggal menurunkan as sokbrekernya, dengan mengendurkan baut segita atas dan bawah kunci sok 10 (Gbr.7)dan ring 12 (Gbr.8).

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.7
Fajrin/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.7

Lanjut kencangkan dan pasang lagi setangnya.

Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.8
Fajrin/Otomotifnet
Pasang Peninggi Sokbreker Depan Kawasaki KLX 150S Gbr.8

Nah beres deh, ground clearance jadi makin tinggi! Silakan dicoba ya...

Artikel ini sudah tayang di Otomotifnet.com dengan judul "Dari Pabriknya Postur Kawasaki KLX 150S Memang Pendek, Seruput Saja Obat Peninggi Sokbreker Depan"

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Promo Khusus GJAW 2024, Beli Mobil Ini Gratis Upgrade Perangkat Audio

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa