Namun karena umurnya yang masih kecil, bocah ini pun menangis dan memeluk polisi tersebut.
Hal ini ia lakukan karena ia takut dimarahi orang tuanya.
Menanggapi hal tersebut, polisi itu mencoba menenangkan sang anak dengan cara mengusap-usap punggungnya.
Tidak diketahui kejadian ini terjadi di mana tepatnya.
(BACA JUGA : Mau Anak DPR Atau Wartawan, Langgar Aturan Ganjil Genap Tetap Ditindak, Kecuali..)
Kejadian ini mengundang komentar netizen.
Rani Ahmad Polisi berhati mulia,,,save polisi Indonesia,,
Hendri Nanggalos Yang salah ortu nyo...
Brhama Kumbara Naaah begitu , dong selain bisa bertindak harus punya kasih syh dong , tdkan mu p pol baguS tindakan harus ditegakan tapi kasih syg. Nya jgn keu abaykan mantap
Edi Sapryanto kasihan anak itu. Semoga ini jadi pengalaman mu dek. tolong dia pak polisi jangan tilang kasihan dia
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | Facebook.com/Agus Nawan |
KOMENTAR