Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bawa Super Cub C125 ke Indonesia? Begini Kata Honda

Ignatius Ferdian - Senin, 23 Juli 2018 | 21:07 WIB
Honda perkenalkan Super Cub C125 terbaru(VisorDown)
Honda perkenalkan Super Cub C125 terbaru(VisorDown)

(Baca juga : Mau Ganti Pelek Honda CR-V Turbo? Ini Tips Panduannya)

Honda Super Cub C125
youtube
Honda Super Cub C125

Thomas sendiri mengungkapkan kontribusi motor bebek terhadap penjualan Honda tidak sampai 10 persen dengan pasar terbesar berada di luar pulau Jawa.

"Bebek di kita masih di bawah 10 persen dengan pasar paling banyak di luar Jawa," ucap Thomas.

Motor ini bermesin 4-tak injeksi dengan kapasitas 125 cc, satu silider dan dua katub.

Tenaganya mencapai 9,5 dk pada 7.000 rpm dan torsi maksimumnya 10,4 Nm di 5.250 rpm.

(Baca juga : Pelek Honda HR-V Dilapis Stiker Motif Karbon, Keren!)

Memiliki 4-percepatan dengan kopling otomatis.

Honda juga mengklaim kalau motor bebek 125 cc ini irit bahan bakar.

Dapat menempuh jarak 66,7 km dalam satu liter bahan bakar yang dihabiskan.

Bagaimana menurutmu kalau datang ke Indonesia bakal banyak peminat enggak sob? 

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Kompas Otomotif

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bocoran Spesifikasi Citroen Basalt di GJAW 2024, Ketahuan Karena Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa