Serat tersebut dibuat dari bahan jerami, diklaim lebih kuat daripada fiberglass dan walaupun tak sekuat serat karbon tapi bobotnya lebih ringan.
(Baca juga: Triumph Bergaya Futuristis Punya Nama Yang Aneh)
Selain bisa memilih bahan, nantinya pembeli juga bisa memesan warna yang sesuai dengan keinganannya.
Sebetulnya di Indonesia juga sudah ada loh produsen body kit yang plug and play seperti ini, namun sayangnya kurang maksimal.
Jadi gimana? Tertarik mencoba usaha bikin bodi motor yang seperti ini?
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | The Bike Shed |
KOMENTAR