Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Jonas Folger Balik ke MotoGP, Tetapi Kok Bukan Sebagai Pembalap?

Fendi - Kamis, 19 Juli 2018 | 08:02 WIB
Jonas Folger berpeluang kembali ke MotoGP tahun 2019
jonasfolger.com
Jonas Folger berpeluang kembali ke MotoGP tahun 2019

Johann Zarco juga terinspirasi mantan rekan setimnya di Yamaha Tech3 itu.

Bagaimana kabar Jonas Folger sekarang?

Bulan Juni kemarin, ia tampak menguji motor Moto2 bermesin Triumph.

(BACA JUGA: Bukan Cuma Valentino Rossi, Ternyata Johann Zarco Juga Ingin Nyontek Settingan Folger)

GridOto.com memantau berita di motorcyclenews.com, disebutkan Jonas Folger diperkirakan kembali ke MotoGP tahun depan.

Rumor yang beredar di paddock MotoGP menyebut, Folger sebagai penguji dan pengembangan tim Yamaha yang berbasis di Eropa.

Saat ini sejumlah pembalap top dipekerjakan oleh pabrikan MotoGP.

Stefan Bradl di Honda, Mika Kallio di KTM, Michele Pirro di Ducati, dan Scott Redding ditawari tempat sebagai tester Aprilia untuk musim depan.

Editor : Fendi
Sumber : motorcyclenews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa