Vero juga menyebut, kondisi lingkungan juga berpengaruh dalam keselamatan berkendara.
"Jadi kalau dengan perhitungan yang tepat, masalah keselamatan tadi bisa diminimalkan, jadi kenapa selama ini pemerintah melarang karena emang kondisi lingkungan yang berbahaya," tuturnya.
Bisa dibayangkan pakai motor chopper di tengah keramaian, pasti terkait dengan keselamatan dan kenyamanan.
"Jadi buat gue kalau emang ada peraturan begitu pun ya emang kita berkembang terus kan, bagus berarti emang ada yang kerja di pemerintahan buat mikirin keselamatan, walaupun realisasinya enggak segampang itu juga," lanjut Vero.
Vero menambahkan soal regulasi yang menyatakan modifikasi ilegal, ia hanya berucap singkat.
"Presiden aja chopperis," katanya.
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR