(BACA JUGA: Finish Kedua Valentino Rossi di GP Jerman Ternyata Hasil Nyontek Settingan Pembalap Lain)
Jadi bukan enggak mungkin kalau Pedrosa sudah paham betul seperti apa RC-V, dan masukannya mungkin akan sangat berguna buat Honda.
Meski begitu, Pedrosa mengaku masih belum menentukan kemana dia akan pergi setelah meninggalkan MotoGP.
"Aku sudah bersama Honda dalam waktu yang lama, aku kenal orang-orangnya, dan mereka tahu bagaimana aku bekerja," ujar Pedrosa.
"Ini juga bisa menjadi hal yang penting, karena tetap bisa bekerja di dunia balap yang aku cintai, tapi sekarang ini aku tidak tahu, aku butuh waktu untuk memutuskan," tuturnya.
KOMENTAR