Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sakit Leher, Bagaimana Peluang Sebastian Vettel di GP F1 Inggris?

Fendi - Minggu, 8 Juli 2018 | 16:00 WIB
Sebastian Vettel akan start di barisan depan GP F1 Inggris mendampingi Lewis Hamilton, Kimi Raikkonen di posisi ketiga
ferrari.com
Sebastian Vettel akan start di barisan depan GP F1 Inggris mendampingi Lewis Hamilton, Kimi Raikkonen di posisi ketiga

Tetapi ia percaya bahwa rasa sakit akan hilang pada balapan hari Minggu ini.

"Besok kita harus baik-baik saja dalam lomba," ujar pebalap Jerman ini.

(BACA JUGA: Kualifikasi F1 Inggris, Hamilton Unggul Sangat-sangat Tipis dari Vettel!)

"Juga, rasa sakit di leherku tidak bagus hari ini, tapi seharusnya besok hilang," sebut Vettel.

Lalu bagaimana peluangnya saat balapan nanti?

"Jika kita tidak bisa mengalahkan Mercedes hari ini untuk pole, kami membuat langkah besar ke depan sebagai sebuah tim,” ucapnya.

"Mobil ini bekerja dengan baik dan kami lebih cepat dari tahun lalu (waktu saat kualifikasi di sirkuit Silverstone)," pungkas Vettel.

Editor : Fendi
Sumber : thecheckeredflag.co.uk

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa