(BACA JUGA:Pembalap Dunia Motocross MXGP Pun Kagum Setelah Sirkuit Dicampur Gabah)
Kamu bisa melihat para crosser melakukan atraksi berbahaya, jumping sambil bergaya.
Selain itu, di hari terakhir (Minggu, 8 Juli 2018), katanya akan ada hiburan dari artis papan atas.
Nah, dari ujung hingga ujung lain sirkuit BSB Mijen, banyak sekali booth buat kamu pecinta adventure.
Beberapa di antaranya adalah booth motor, misalnya saja Honda, Yamaha, KTM, bahkan Husqvarna yang motornya jarang kita lihat di kesempatan lain.
(BACA JUGA:Benarkah Pembalap MXGP Kepanasan di Indonesia? Ini Komentar Juara dari Tim HRC)
/photo/gridoto/2018/07/08/554519650.jpg)
/photo/gridoto/2018/07/08/2475310104.jpg)
Selain motor, ada juga booth merchandise, apparel dan perlengkapan motocross.
/photo/gridoto/2018/07/08/2673128777.jpg)
/photo/gridoto/2018/07/08/49921666.jpg)
/photo/gridoto/2018/07/08/244760509.jpg)
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
KOMENTAR