Sejujurnya, kita tidak tahu seberapa sabar Harley-Davidson menerima tarif pajak tersebut.
Berdasar data Bloomberg, penjualan Harley-Davidson U.S menururn setiap kuartal sejak Q1 2015.
Dalam tahap kuartal pertama di 2018, penjualan turun lebih banyak dalam lima tahun terakhir.
Namun sekarang, melihat bahwa peningkatan biaya produksi dan ekspor akan sangat besar, meningkatkan biaya produksi di negara lain dan memperlambat untuk Amerika nampaknya akan menjadi naluri bisnis yang baik.
Nah, kita tunggu saja nih sob mengenai kabar selanjutnya!
Editor | : | Niko Fiandri |
Sumber | : | Rideapart |
KOMENTAR