Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kelewat Inovatif! Bermodal BBM dari Sampah Plastik, Pria Ini Turing Pakai Vespa Lawas Jakarta-Bali

Vincensia Enggar Larasati - Rabu, 27 Juni 2018 | 20:50 WIB
Dimas Bagus Widjanarko, turing dari Jakarta-Bali pakai Vespa Lawas berbahan bakar sampah plastik
Kompas.com
Dimas Bagus Widjanarko, turing dari Jakarta-Bali pakai Vespa Lawas berbahan bakar sampah plastik

(BACA JUGA:Hot Issue... Dani Pedrosa Dikabarkan Bakal Resmi Jadi Pembalap Tim Yamaha Dalam 24 Jam Ini)

"Di Jakarta saya ngolah kurang lebih 30 kilogram. Sisanya sepanjang jalan di mana kita berhenti," kata Dimas.

Per 24 Juni 2018, Dimas sudah mulai melanjutkan kembali perjalanan ke Bali yang merupakan bagian dari kampanye #pedulisampahplastik yang dilakukan organisasinya, Gerakan Tarik Plastik (Get Plastic).

Ia dijadwalkan tiba di Sanur, Bali pada 30 Juni mendatang.

Dari penelusuran di Youtube, penggunaan sampah plastik sebagai bahan bakar ternyata sudah dilakukan di sejumlah kabupaten di Indonesia.

Salah satu yang telah menggunakannya adalah Kabupaten Tarakan.

(BACA JUGA: Nah Lo! Temukan Kecurangan Pilkada, Bawaslu di Wilayah Ini Siapkan Motor Gratis Bagi Masyarakat)

Dinas kebersihan disana memakai bahan bakar dari sampah plastik untuk kendaraan operasional mereka.

Wah, kelewat inovatif dan kreatif ya Sob!

Selengkapnya bisa disimak dalam video di bawah ini;


Artikel Ini Sudah Tayang di Kompas.com Dengan Judul Butuh Ratusan Kilogram Sampah Plastik untuk Touring Jakarta-Bali

Editor : Hendra
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa