"Dari belasan kecelakaan itu, tidak ada korban jiwa. Hanya ada beberapa korban luka ringan," papar David.
Meski begitu, dalam 17 hari ruas tol tersebut dipergunakan, menurutnya lancar tanpa kendala.
(BACA JUGA:Lihat Nih Ducati Pakai Baju Iron Man, Klop Sama 2 Helm-nya)
"Tapi tetap ada evaluasi yang akan kami lakukan agar saat Lebaran 2019 angka kecelakaan itu dapat ditekan," tutupnya.
Artikel Serupa Pernah Tayang di Jateng.tribunnews.com dengan Judul 17 Hari Difungsionalkan, Terjadi 15 Kecelakaan di Ruas Tol Solo-Ngawi
Editor | : | Anton Hari Wirawan |
Sumber | : | Jateng.tribunnews.com |
KOMENTAR