Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tabrakan di GP F1 Prancis, Dua Pembalap Ini Dapat Peringatan

Fendi - Senin, 25 Juni 2018 | 17:07 WIB
Kekacauan terjadi tak lama setelah start GP F1 Prancis
Twitter / @F1
Kekacauan terjadi tak lama setelah start GP F1 Prancis

Kemudian yang masuk di bagian dalam tikungan di sebelah kanan mobil Force India yang dikemudikan Ocon.

Pengawas lomba merasa kedua pembalap, Esteban Ocon dan Pierre Gasly salah.

(BACA JUGA: Tabrak Valtteri Bottas di F1 Prancis, Sebastian Vettel Merasa Bersalah)

"Stewards meninjau kembali bukti video, mendengar dari pengemudi mobil 10 (Pierre Gasly), pengemudi mobil 31 (Esteban Ocon) dan perwakilan tim," bunyi keputusan dari stewards.

“Pengemudi mobil 31 optimis dalam pergerakannya dari kiri lintasan menyeberang ke apex tikungan.”

“Pengemudi mobil 10 juga terlalu optimis dalam pengeremannya yang terlambat di tikungan.”

“Stewards berpandangan bahwa kedua pembalap membuat kesalahan yang berkontribusi pada tabrakan.”

Nah, kalau mereka berdua bikin kesalahan serupa, bakal dapat hukuman.

Editor : Fendi
Sumber : planetf1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa