Seperti pemasangan cover serat karbon untuk bagian sekitar mesin yang guna mengimbangi tampilan bodi.
(Baca juga: Bikin Ngiler, Ini Spek Lengkap Yamaha Aerox 155 Yang Super Ganteng)
Kemudian ada penggantian garpu depan dengan tipe up-side-down serta untuk monoshock belakang.
Ditambah lagi bagian sistem pengereman depan kini sudah ada lansiran Tokico beserta cakram dan master remnya.
Agar tak tampak kosongan, beberapa baut juga ditambahi dengan aksen monel yang seakan menemani tampilan header knalpot titanium.
Sepertinya patut dicoba nih modifikasi bodi yang seperti ini… betul enggak Sob?
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Mocyc.com |
KOMENTAR