Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan di Indonesia, Mitsubishi Pilih Negara Ini untuk Kembangkan Mobil Listik

Gagah Radhitya Widiaseno - Kamis, 7 Juni 2018 | 14:15 WIB
Mitsubishi Outlander PHEV saat dicoba di area test drive
Rianto Prasetyo
Mitsubishi Outlander PHEV saat dicoba di area test drive

(BACA JUGA : Begini Cara Mengatasi Susah Mengoper Gigi di Motor Transmisi Manual)

Sedangkan Honda, Toyota, Suzuki, dan Mazda masuk dalam skema mobil Hybrid.

Merk – merk Jerman seperti Mercedes-Benz dan BMW juga tak hanya masuk di skema PHEV saja, namun juga di skema mobil EV murni.

Saudara dekat Mitsubishi, yaitu Nissan sejatinya juga tertarik dengan skema ini, namun belum menentukan langkah mereka.

CEO Mitsubishi Motor Corp., Osamu Masuko menyebutkan bahwa fokus utama mereka saat ini adalah memberikan keseimbangan antara mobil konvensional dengan mobil listrik.

(BACA JUGA : Tips Mudik Pakai Mobil Matik, Injak Pedal Gas Secara Bertahap)

Ia menambahkan jika di Thailand sudah ada cukup banyak stasiun pengisian daya untuk mobil listrik.

Oleh karena itu, Mitsubishi akan langsung menggenjot produksi baterai untuk mobil listrik.

Pihaknya berhati–hati dalam peralihan ini.

Hal ini dikarenakan jika mereka langsung berpindah ke mobil listrik, maka akan cukup banyak pekerja yang akan menjadi korban pemecatan.

Mungkinkah dalam waktu dekat, Mitsubishi juga merambah ke Indonesia juga?

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Paultan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Hatchback Sporty Buat Liburan, Segini Harga Baru Toyota Agya GR Sport

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa