Di jalur ini terdapat 6 titik rawan longsor.
Titik rawan longsor terdapat pada Panawangan; KM 6,5; KM 14; KM 17,4; KM 66 dari arah Cirebon dan KM 77 dari arah Cirebon.
(BACA JUGA : Lah Kok Malah Harga BBM Naik per Juni 2018?)
8. Jalur Banjar-Pangandaran
Pada jalur ini hanya terdapat 1 titik rawan.
Titik tersebut yakni pada KM 3,8.
9. Jalur Nagreg-Malangbong
Terdapat satu titik rawan longsor di jalur ini.
Titik tersebut yakni Lewo (KM 24).
(BACA JUGA : Kenapa Valentino Rossi Mendadak Komentar Tentang Pelatih Klub Sepakbola Real Madrid?)
10. Jalur Padalarang-Purwakarta
Terdapat 4 titik rawan longsor pada jalur ini.
Titik tersebut yakni pada Cianting, Wado (KM 41,5-42,5), Cigentur (KM 21-31), dan Nyalindung.
11. Jalur Bandung-Sumedang-Kadipaten
Ada tiga titik rawan longsor pada jalur ini.
Titik tersebut yakni Cadas Pangeran, Nyalindung dan Tomo.
Dicatat yak sob, agar mudik kalian aman!
Jalur Rawan Longsor dan Posko Kesiapsiagaan Bencana 2018 pada jalur Mudik Provinsi Jawa Barat pic.twitter.com/5OyHhc99iY
— BPBD Prov Jabar (@BPBDJabar) May 30, 2018
Editor | : | Niko Fiandri |
Sumber | : | twitter.com/BPDBJabar |
KOMENTAR