6. Ninja 250R (EX250J) - 2008
Ini dia generasi Ninja 250 yang paling membenak di masyarakat Indonesia.
Soalnya Ninja 250R inilah yang jadi pionir motor 250cc dua silinder di Indonesia.
Mulai dijual bebas oleh PT Kawasaki Motor Indonesia pada tahun 2008 dan akhirnya mendapatkan tempat di hati bikers Indonesia.
Pastinya karena suara khas dua silindernya yang dijamin berbeda dengan motor lain yang masih satu silinder.
Tapi kalau bicara mesin, sebenarnya mulai generasi ini ada penurunan performa dibandingkan generasi-generasi sebelumnya.
Tercatat power maksimalnya jadi 30 dk dan torsinya jadi 20 Nm.
(BACA JUGA: Ini Yang Membedakan New Ninja 250 Dengan Motor Fairing Zaman Now)
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
Sumber | : | Motorcyclespecs.co.za |
KOMENTAR