Jika pada tablet muncul lingkaran hijau, berarti mesin menggunakan pembakaran busi konvensional.
Kalau lingkaran kuning berarti mesin bekerja di menggunakan SPCCI.
Terakhir, hijau muda, untuk menunjukan mesin menggunakan campuran bahan bakar yang super kurus alias paling hemat bahan bakar.
(BACA JUGA: Buat Pemilik Mazda, Simak Nih Jadwal Promo Servis Sambut Mudik Lebaran)
Ketika stasioner putaran mesin ada di 800 rpm dan di tablet muncul bulatan warna hijau.
Ketika pedal gas mulai ditekan, langsung terasa torsi mesin yang lebih besar dibanding mesin SKYACTIV-G di Mazda3 yang juga dijajal GridOto.com di Jepang.
Mesin SKYACTIV-X juga terasa lebih bertenaga dibanding SKYACTIV-G.
Dalam kondisi muncul lingkaran kuning di tablet yang menunjukan SPCCI sedang bekerja.
Sepanjang pengujian, sekitar 70% yang bekerja adalah mode SPCCI.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR