Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Kontroversi Kecurangan Ferrari Berbuntut Panjang ke F1 Kanada

Radityo Kuswihatmo - Senin, 28 Mei 2018 | 20:26 WIB
Ferrari di F1 Monako
Twitter/ScuderiaFerrari
Ferrari di F1 Monako

"Tapi kami tidak harus selalu melakukan itu untuk memastikan, kami akan membuat pengukuran tambahan," tambahnya.

Menurut Whiting, hal ini tidak sederhana, dan membutuhkan waktu untuk membuat sensor baru.

"Kupikir untuk Kanada akan ada pemantauan tambahan, aku tak yakin kapan sensor tambahan dapat dipasang, dan mungkin tidak sampai tahun depan," ujarnya.

Dengan ini, pihaknya akan bekerja lebih keras di F1 Kanada.

(BACA JUGA: Saking Membosankannya F1 Monako Kemarin, Lewis Hamilton Sampai Komentar Begini)

Whiting mengatakan akan ada sistem baru untuk membuat proses pengecekan berjalan lebih cepat.

Tapi Whiting tidak menjelaskan lebih detail mengenai sistem baru ini.

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : Crash.net

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa