Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kalah di Kualifikasi F1 Azerbaijan, Lewis Hamilton Ancam Sebastian Vettel

Fendi - Minggu, 29 April 2018 | 13:06 WIB
Kalah cepat pada kualifikasi, Lewis Hamilton akan menguji Sebastian Vettel yang start di depannya saat balapan GP F1 Azerbaijan
Twitter / @SkySportsF1
Kalah cepat pada kualifikasi, Lewis Hamilton akan menguji Sebastian Vettel yang start di depannya saat balapan GP F1 Azerbaijan

"Mereka paling cepat sepanjang akhir pekan dan mereka jelas memiliki mobil yang fenomenal tahun ini,” jelasnya.

Selain Vettel, Kimi Raikkonen juga sangat cepat, sayang pada sesi kualifikasi ia sedikit melakukan kesalahan.

Padahal berpeluang untuk cetak pole position.

(BACA JUGA: FP3 GP F1 Azerbaijan, Vettel Balas Dendam, Ricciardo Melorot Jauh)

Alhasil, Kimi Raikkonen akan menjalani start dari urutan enam.

Sementara kedua pembalap Mercedes, Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas berada di grid start kedua dan ketiga.

Hamilton mengaku senang dengan kondisi mobilnya, dia pun memberi peringatan kepada Vettel.

“Saya akan mencoba memberi Sebastian kesulitan besok (saat balapan)," ujarnya.

Hamilton sudah membuat pembalap di depannya ngeri.

Juara dunia empat kali ini terbukti tampil agresif saat mengejar untuk mencapai posisi terbaik.

Oh ya, balapan di sirkuit Baku tahun lalu, Vettel dan Hamilton terlibat saling senggol, ini videonya.

Editor : Fendi
Sumber : express.co.uk

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa