Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal Teknologi Plug-in Hybrid di Mercedes-Benz E 350 e

Antonio Beniah Hotbonar - Senin, 23 April 2018 | 14:00 WIB

Mobil ini dibekali baterai lithium-ion berkapasitas 6,2 kWh yang ditaruh di bagian belakang mobil.

Baterai ini bisa diisi menggunakan listrik dari rumah atau menggunakan pengisian cepat portable charger (wall box).

(BACA JUGA: Manfaat Dan Proses Memasang V-Kool Paint Protection Film)

Saat mengisi baterai menggunakan portable charger, besaran arus listrik bisa disesuaikan mulai dari 8, 10, 13, dan 16 ampere.

Dalam mode Electric Vehicle (EV), baterai ini sanggup membawa mobil melaju sejauh 30 km.

Dalam mode ini pula kecepatan maksimum yang bisa dicapai adalah 130 km/jam.

Sistem hybrid ini punya 4 mode yang bisa dipilih, yaitu Hybrid, E-Mode, E-Save, dan Charge.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa