Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daftar Peralatan yang Wajib Dibawa Para Pencinta Vespa Klasik

Rizky Septian - Senin, 12 Maret 2018 | 20:00 WIB
Joko Lelono, pencinta Vespa klasik di bengkelnya di Kebon Jeruk, Jakarta Barat
Joko Lelono, pencinta Vespa klasik di bengkelnya di Kebon Jeruk, Jakarta Barat

Kalau tiba-tiba busi mati atau mesin kebanjiran suplai bensin, Vespa tidak akan mau  dihidupkan.

(baca juga: Perhatikan Baik-Baik! Range Rover Evoque Ini Aslinya SUV India)

Otomatis busi harus dibuka dan dibersihkan dengan kain lap dan diamplas.

Membukanya pun tidak dapat dilakukan dengan tangan kosong alias harus dengan kuci busi.

3. Kabel-kabel

Kabel yang dimaksud di sini adalah kabel gas, kabel kopling dan kabel persneling.

(BACA JUGA: Suzuki Alami Kenaikan Penjualan di 2017. Bakal Luncurkan Produk Baru di 2018)

Ketiga tali cadangan tersebut wajib dibawa, karena ketiga tali itu rentan putus.

4. Oli samping

Oli samping biasanya dicampurkan setelah mengisi bensin.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ban Mobil Bocor Samping Sudah Enggak Bisa Ditambal, Ini Alasannya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa