Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak yang Tahu, Ini Dia 5 Fakta Mobil Dinas Presiden Soekarno! Ada yang Masih Dipakai Lo...

Vincensia Enggar Larasati - Kamis, 8 Maret 2018 | 21:56 WIB
Mobil dinas Presiden Soekarno
Mobil dinas Presiden Soekarno

(BACA JUGA: Kisah Lampu Lalu Lintas Hijau Yang Tak Pernah 'Merah' Zaman Presiden Soeharto Dulu)

5. Mobil Dinas Terakhir Soekarno

Cadillac Fleetwood 75 Limousine yang pernah digunakan Soekarno kini dimiliki oleh Jimmy, salah seorang anggota Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI).

Untuk tampilan fisik, Cadillac Fleetwood 75 Limousine sangat berciri khas mobil Amerika tempo dulu yang memiliki bentuk lancip di bagian belakang.

Cadillac Fleetwood 75 Limousine milik salah seorang anggota Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) yang datang ke Bogor, Minggu (21/1/2018)
Kompas.com/Alsadad Rudi
Cadillac Fleetwood 75 Limousine milik salah seorang anggota Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) yang datang ke Bogor, Minggu (21/1/2018)

Menurut Jimmy, Cadillac Fleetwood 75 Limousine eks mobil dinas Soekarno bermesin 6.700 cc V8 yang sudah menggunakan transmisi matik.

Jimmy menyebut Cadillac yang pernah digunakan Soekarno masuk dalam tipe Presidential Series yang tidak diproduksi secara massal.

(BACA JUGA: Wah, Ternyata Bisa Lho Mengetahui Pangkat Tentara dari Mobil Dinasnya!)

Cadillac Fleetwood 75 Limousine eks mobil dinas Soekarno merupakan mobil produksi tahun 1964.

Ini merupakan mobil dinas kepresidenan terakhir Soekarno sebelum lengser dari tampuk kekuasaannya.

Jimmy menyebut dirinya merupakan pemilik keempat dari mobil yang dilelang oleh Sekretariat Negara pada tahun 1975.

Wah, keren kan, Kamu lebih suka yang mana nih sob?

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa