Ditempat yang sama, Tinton serta Ananda menyampaikan perbaikan Sirkuit Sentul tinggal sedikit lagi.
(BACA JUGA : Tim MotoGP Tech3 Pindah ke KTM, Johann Zarco Ikut Dibawa?)
Terkait pendanaannya dilakukan oleh pihak swasta secara bersama-sama.
"Ini keroyokan dari swasta murni," ucap Tinton.
"Yang penting kita punya mimpi bahwa Indonesia mampu," tambah Ananda.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Ketika Mobil Kepresidenan Jokowi 'Mengaspal' di Sirkuit Sentul
Editor | : | Niko Fiandri |
Sumber | : | Tribunnews.com |
KOMENTAR