Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Liar! Kawasaki Ninja H2 Sudah Ada Yang Custom Nih

Adi Wira Bhre Anggono - Selasa, 20 Februari 2018 | 12:30 WIB
Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT
Bike Exif
Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT

Dan benar saja, filosofi tersebut berhasil mereka adaptasi ke motor yang punya harga Rp 621 juta kalau di Indonesia.

Ubahan terjadi paling banyak di bagian bodinya, berikut dengan subframe untuk menempatkan buritan anyar.

Di bagian depan kita akan disuguhi sebuah fairing milik Kawasaki ZX-7R yang sudah mengalami modifikasi.

Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT
Bike Exif
Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT

Pada bagian antara rangka dan fairing terdapat bagian yang terbuat dari aluminum yang berfungsi sebagai intake udara.

Untuk saluran sebelah kiri berfungsi menyuplai udara ke supercharger bawaan Ninja H2.

(Baca juga: Tampang Elegan Kawasaki W650 Bergaya Brat Cafe)

Sedangkan bagian kanan bertugas untuk menyembunyikan tangki cairan pendingin serta komponen kelistrikan.

Kemudian untuk yang menyerupai tangki ini ternyata hanya tank cover (kondom) yang terbuat dari fiberglass.

Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT
Bike Exif
Kawasaki Ninja H2 custom hasil kolaborasi Wrenchmonkees dan REV’IT

Tangkinya sendiri ternyata enggak terletak di atas mesinnya lho, padahal kalau bawaan pabriknya tidak begitu.

Bahan fiberglass juga digunakan untuk membuat buritan monocoque yang diberi neoprene seat pad untuk joknya.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Bike Exif

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa