Sirkuit ini terletak di daerah Jawa TImur.
Dinamakan Sirkuit Jagung lantaran sirkuit ini terletak di dalam lahan pabrik Rokok Jagung.
"Geografisnya naik turun, jadi cukup unik. Asyik buat belajar pelan-pelan," katanya.
(BACA JUGA : Respek, Pembalap Motocross Ini Memang Pantas Diacungi Jempol!)
Olahraga ini memang terbilang cukup ekstrem dan bagi pemula bisa mencoba 4 sirkuit yang direkomendasikan Warsito.
Beruntung bagi yang tinggal di Indonesia karena bisa menjajal beberapa sirkuit untuk olahraga motorcross.
"Keunggulan Indonesia ada di cross, makanya berbagai kompetisi kejuaraan internasional sampai yang tingkat tertinggi bisa sebenarnya diadakan di Indonesia," tutup Warsito.
Tertarik mencoba olahraga ekstrem ini di libur panjang?
Artikel ini sudah dipublikasikan di kompas.com dengan judul 4 Lokasi Menjajal Motocross untuk Pemula
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | Kompas.com |
KOMENTAR