Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Referensi Modif TVS Zeppelin, Cruiser Bermesin 220cc

Adi Wira Bhre Anggono - Kamis, 8 Februari 2018 | 17:10 WIB
Tampak belakang TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018
www.autocarindia.com
Tampak belakang TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018

(Baca juga: Video Sistem Differential di Motor Trike Bikinan RWIN Development)

Lekuk kaki pada bagian samping tangi berhasil memberinya aura futuristis sekaligus mempertegas tampilannya.

Dan di bagian belakang akan kita temui sebuah buritan cukup tebal yang ditemani jok tipis khas cruiser.

Penampakan tangki TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018
www.autocarindia.com
Penampakan tangki TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018

Dari sini terlihat bahwa TVS mulai mengikuti tren cruiser masa kini yang tidak melulu memiliki buritan ramping, seperti Ducati Diavel misalnya.

Tambahan lain yang tek ketinggalan bisa kamu jadikan referensi adalah belly pan fairing yang ada dibawah mesin Zeppelin.

Dengan adanya fairing seperti ini, akan memberikan efek tampilan kekar pada keseluruhan bagian rangka utama.

Nah motor konsep dari TVS ini bisa diaplikasikan bagi kamu yang ingin membuat sebuah motor cruiser namun bermodal mesin kecil.

Penampakan bodi bagian belakang TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018
Rush Lane
Penampakan bodi bagian belakang TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018

Mengingat kembali bahwa TVS Zeppelin hanya memiliki mesin satu silinder berkapasitas 220cc, sekelas Yamaha Scorpio kira-kira.

Namun dengan ukuran mesin tersebut TVS berhasil membuat motor konsepnya terlihat gagah gara-gara tampilan bodi.

(Baca juga: Video Test Ride Reverse Trike Karya RWIN Development)

Yaitu meliputi tampilan depan, kaki-kaki yang kekar, serta bodi yang bongsor namun tidak dibuat polosan.

Tertarik bikin modifikasi atau custom motor cruiser?

TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018
Motoroids.com
TVS Zeppelin di ajang Auto Expo 2018

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Motoroids.com,RushLane,Autocarindia.com,Autos.maxabout.com,Car Blog India

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tahu, Ternyata Ini 3 Penyebab Setir Getar Saat Mobil Dibuat Ngebut

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa