Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Membeli Yamaha RX-King Seken, Cek Mulai dari Kondisi Baut

Luthfi Anshori - Jumat, 16 Februari 2018 | 16:10 WIB
Unit Motor RX King bekas milik Andreas, penjual motor bekas Pelangi motor
Kompas.com
Unit Motor RX King bekas milik Andreas, penjual motor bekas Pelangi motor

Selanjutnya, calon pembeli harus perhatikan kondisi mesin motornya.

"Perhatikan kondisi mesin suaranya halus atau tidak, cek kebocoran pada mesin, dan cek kondisi pompa oli samping masih bekerja enggak," terangnya.

Kalau kondisi tampilan fisik mesin motor terlihat bagus maka perlu diperhatikan juga baut-baut pada mesin tersebut.

"Baut original berwarna lebih gelap, sedangkan baut imitasi lebih terang, biasanya warna kuning atau silver," wanti Jamal.

Nah, sudah tahu kan trik-trik membeli RX-King bekas? Wajib teliti ya bro.

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa