Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ganti Pelek Mobil, Perhatikan Diameter Luar Ban

Dwi Wahyu R. - Senin, 5 Februari 2018 | 08:00 WIB
Pelek Mercedes-Benz S-Class bedahan Aimgain
aimgain
Pelek Mercedes-Benz S-Class bedahan Aimgain

Tujuannya agar pelek tidak keluar dari bibir sepatbor dan tidak mentok saat setir diputar atau dibelokkan.

Setelah itu pilih ukuran ban yang tepat.

(BACA JUGA: Ini Proses Recall Honda Odyssey dan Accord Di Indonesia)

"Tetapi 'bantingan' mobil pasti lebih keras sedikit karena biasanya menggunakan ban profil lebih tipis," lanjut Yopi.

Dengan pelek berdiameter 16 inci dan lebar 6-7,5 inci Anda bisa mengadopsi ban ukuran 195/55R16, 195/50R16, 205/55R16, dan 215/55R16.

Dengan pelek 16 inci dan ban 195/55R16 diameter luar ban menjadi 620 mm.

Kalau memakai ban 195/50R16, maka diameter luar ban menjadi 601 mm.

Jika menggunakan ban 205/55R16, maka diameter luar ban menjadi 632 mm.

(BACA JUGA: Kenapa Mesin Diesel Lebih Berisik Dibanding Mesin Bensin?)

Terakhir, bila memasang ban 215/55R16, maka diameter luar ban menjadi 642 mm.

Jadi diameter luar ban pengganti hanya berbeda sedikit dibanding diameter luar ban standar yang 619 mm dan 614 mm.

Demikian artikel Ganti Pelek, Perhatikan Diameter Luar Ban dari gridoto.com.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan Ngamuk, Enea Bastianini Kehilangan Uang Banyak Gara-gara Aleix Espargaro

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa