(BACA JUGA: Mobil Klasik Bisa Menjadi Investasi yang Menjanjikan? Ini Alasannya)
Mobil ini diproduksi oleh BMW mulai dari tahun 1955 hingga tahun 1962.
Dengan panjang hanya 2,29 meter dan lebar hanya 1,37 meter saja, BMW Isetta ini terlihat imut banget!
Yang paling unik adalah posisi pintunya yang ada di depan posisi pengemudi, kalau dibuka mirip becak!
BMW Isetta dibekali mesin 2-tak berkapasitas 298 cc bertransmisi empat kecepatan yang bisa menyemburkan tenaga 13dk dan punya torsi 18,4 Nm.
Dengan performa seperti itu, mobil imut ini bisa melaju hingga 85 km/jam yang cukup buat wara-wiri santai di dalam kota.
(BACA JUGA: Awas, Ada Bandit Jalanan Berwajah Mobil Klasik Holden Statesman HJ 350)
4. FMR TG500 "Tiger"
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
KOMENTAR