Atau cari tahu riwayat pengisian bahan bakar terakhir, apakah pengisian dilakukan ketika seperempat tangki atau bahkan di bawahnya?
(BACA JUGA: Fungsi Master Rem Di Sistem Pengereman Mobil)
Soalnya, walau sudah diisi bahan bakar diesel hingga penuh, tapi saat diisinya tangki nyaris kosong maka mesin sudah "masuk angin" duluan.
Demikian artikel cara deteksi mesin diesel masuk angin dalam Tematis Mesin Diesel dari GridOto.com.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR