Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Anjay! Video Ngebut Pakai Roda Kotak, Pria Ini Rasakan Guncangan Dahsyat Kayak Gempa Sob

Vincensia Enggar Larasati - Selasa, 23 Januari 2018 | 16:31 WIB
Sensasi ngebut pakai roda kotak
Youtube/Square Wheels-Mythbusters
Sensasi ngebut pakai roda kotak

(BACA JUGA: Kocak! Kepala Pikap Punya Slogan Ramah Lingkungan Karena Hal Ini)

Nah, dari video di atas kita dapat memahami suatu hal.

Semua kendaraan yang ada di darat, tentu saja menggunakan roda untuk membantu perpindahan dari satu tempat ke tempat lainnya.

Sebenarnya semua benda dapat bergerak dengan mudah di tempat yang landai, jika koefisien geseknya sangat kecil atau hampir mendekati 0.

Tapi jika benda seperti roda di pick-up ini berbentuk kotak, koefisien gesek sangat besar.

(BACA JUGA: Mobil Unik Bermuka Dua dari Rusia)

Jadi kalau roda berbentuk bulat, kemungkinan berpindah atau meluncur dengan lebih baik dan mudah dibanding bentuk lainnya.

Waduh bisa bayangin kan kalau Kamu yang naik pikap ini gimana sensasinya, apa mau dicoba?

Bakalan jadi kendaraan anti-mainstream Sob!

Hehehe....

Editor : Fendi
Sumber : Youtube/Square Wheels

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa