(BACA JUGA: Honda NSR500 Mick Doohan, 5 Gelar Juara Dunia Tanpa Rem Kaki)
"Selisih dibuat oleh mobilnya dan bukan oleh skill pembalapnya," sambung Brown.
Jelas Fernando Alonso jadi prioritas McLaren, dibanding Stoffel Vandoorne.
Selain itu, bos McLaren tersebut menjelaskan bahwa memang menjadi rekan pembalap top itu susah.
"Dia (Stoffel, red.) hanya punya sedikit lap yang bisa mencetak waktu bagus, jadi tentu susah jika rekan timmu adalah salah satu pembalap terbaik di dunia," lanjut Brown.
Menjadi pembalap muda yang kurang pengalaman susah ya, harus banyak ngalah sama pembalap top.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Motorsport-total.com |
KOMENTAR