Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Walah! Persiapan MotoGP 2018, Petinggi Ducati Malah Enggak Kompak

Rezki Alif Pambudi - Selasa, 9 Januari 2018 | 17:45 WIB
Jorge Lorenzo dan Andrea Dovizioso
www.ducati.com
Jorge Lorenzo dan Andrea Dovizioso

"Jorge buat banyak usaha untuk ubah gaya balapnya, untuk adaptasi gayanya pada Ducati, dan akhirnya dia bisa dapatkan beberapa hasil baik," kata Tardozzi pada Crash.net dikutip oleh GridOto.

Davide Tardozzi setuju untuk buat Desmosedici GP18 secocok mungkin dengan gaya balap Jorge Lorenzo.

Desmosedici GP17
motorcyclespecs.co.za
Desmosedici GP17

"Sekarang waktunya untuk kami lakukan sesuatu untuknya, dan kapan saja kita lakukan itu dia akan sangat cepat," lanjutnya.

(BACA JUGA:Setelah Valentino Rossi, Cal Crutchlow Juga Ingin Pembalap Ducati Ini)

Terlihat sekali petinggi Ducati tidak kompak dalam hal ini.

Menarik, apakah memang tidak kompak atau ini strategi Ducati untuk menyembunyikan rumor tersebut.

Editor : Iday
Sumber : Crash.net

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa