Selanjutnya Stoner pun berkata kepada Rossi demikian.
"Jelas sekali jika ambisimu melebihi bakatmu," kata Stoner.
Beberapa tahun kemudian, Rossi masih ingat tentang kejadian itu.
"Iya, saya masih memakai helm. Jadi, tidak begitu jelas mendengarkannya,"
"Saya katakan bahwa saya tidak ingin mendengar ucapannya. Itu lebih baik," kata Rossi.
(BACA JUGA:Adu Tinggi Badan Pembalap MotoGP, Siapa yang Menang?)
Sebaliknya Stoner punya alasan tersendiri kenapa ia melontarkan kata-kata tadi.
"Saya mengatakan itu karena saya benci seseorang datang ke garasimu, masih memakai helm untuk meminta maaf. Kamu tidak bisa seperti itu. Bukan begitu caranya," kata Stoner.
Berikut ini ada video yang menjelaskan kronologinya peristiwa tersebut Sob!
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Instagram/@si.mimin |
KOMENTAR