GridOto.com - Di Indonesia motor ini termasuk langka di jalan raya.
Ya, motor ini adalah Honda NM4 Vultus.
Motor dengan desain futuristik yang sangat menonjol.
Namun sayangnya, masa euforia Honda NM4 Vultus tak berlangsung lama.
(BACA JUGA:Apakah Honda CRF150L Livery Repsol Honda Team Benar-Benar Ada?)
Setelah diluncurkan di Indonesia sejak 2015, motor futuristik itu akhirnya tak lagi dijual AHM.
Direktur Pemasaran AHM Thomas Wijaya, beberapa waktu lalu menyatakan bahwa perusahaan memutuskan untuk belum menjual kembali NM4 Vultus.
Setelah pengiriman terakhir dari Jepang secara utuh (CBU, Compeletly Built Up, red) tahun 2016.
Editor | : | Niko Fiandri |
Sumber | : | Otomotif.kompas.com |
KOMENTAR