Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bos Tim F1 Mercedes Memuji Langkah Pesaing Beratnya, Ferrari

Fendi - Selasa, 2 Januari 2018 | 11:09 WIB
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton saat bertarung dengan Sergio Perez dari Force India di GP F1 Brasil 2017, akankah nantinya ada kolaborasi di antara kedua tim ini?
Twitter / @MercedesAMGF1
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton saat bertarung dengan Sergio Perez dari Force India di GP F1 Brasil 2017, akankah nantinya ada kolaborasi di antara kedua tim ini?

Ia telah mengakui bahwa ini adalah area yang sudah dia jelajahi.

"Ini adalah sesuatu yang sedang kita pertimbangkan,” ucap Toto Wolff.

(BACA JUGA: Pascal Wehrlein 'Dibuang' Tim F1 Sauber Karena Anak Didik Mercedes?)

“Tidak mudah karena Anda tidak ingin mengalihkan perhatian organisasi Anda sendiri dengan kolaborasi bersama tim lain di sisi lain,” sebutnya.

Tim Sauber melakukan kerja sama teknis dengan Alfa Romeo mulai balapan 2018, Charles Leclerc (kiri) dan Marcus Ericcson (kanan) sebagai pembalapnya
Twitter / @Charles_Leclerc
Tim Sauber melakukan kerja sama teknis dengan Alfa Romeo mulai balapan 2018, Charles Leclerc (kiri) dan Marcus Ericcson (kanan) sebagai pembalapnya

“Kami bukan satu-satunya yang memiliki gagasan cerdas - kami sedang berdiskusi. Tapi belum ada yang selesai," pungkas Wolff.

Wah, kira-kira tim mana ya yang akan diajak berkolaborasi.

Saat ini Mercedes menyuplai mesin untuk tim Williams dan Force India.

Mercedes memiliki pembalap didikannya, Esteban Ocon di Force India.

Anak didik lainnya, Pascal Wehrlein kontraknya tidak diperpanjang di tim Sauber.

Posisinya digantikan pembalap Ferraru junior Charles Leclerc yang juara F2 2017.

Editor : Fendi
Sumber : espn.co.uk

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Inilah 2 Penyebab Utama Kompresi Mesin Mobil Bisa Bocor

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa