Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wow! Buka di Hari Natal, Omzet Bengkel Naik Sampai 50 Persen

Dida Argadea - Selasa, 26 Desember 2017 | 09:21 WIB
Bengkel Cat yang buka di Jalan alu-alu Rawamangun
Aditya Maulana - KompasOtomotif
Bengkel Cat yang buka di Jalan alu-alu Rawamangun

Hal senada juga disampaikan oleh Rendra, mekanik dari bengkel ketok magic dan cat duco, di Jalan Salemba, Jakarta Pusat.

(BACA JUGA: Konflik, Pengemudi Sedan Lindas Moge Kayak Lindas Barang Bekas)

"Soalnya orang yang kerja biasanya baru sempat memperbaiki mobilnya itu ketika libur. 

Jadi ini momen yang selalu saya manfaatkan," ujar Rendra.

Meski Uki dan Rendra membuka bengkelnya saat tanggal merah, keduanya mengaku tidak menaikan tarif untuk jasa bengkelnya.

Tarif yang dikenakan tetap normal, dan tergantung pada tingkat kesulitan perbaikan dari tiap-tiap kendaraan.

Editor : Hendra
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa