Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Meski Mirip, Ini Perbedaan PCX 150 Di Indonesia Dan Thailand

Taufiq JF Putra - Rabu, 13 Desember 2017 | 17:05 WIB
Launching All New PCX 150 Thailand
instagram.com/chaesonphanich
Launching All New PCX 150 Thailand

Meski tidak dilengkapi cakram belakang, ada fitur All New PCX 150 Thailand yang tidak ada di versi Indonesia.

Yaitu welcome light, mirip dengan mobil mewah zaman now sob!

Fungsinya membantu pengendara mencari standar samping dan membantu visibilitas dek tengah saat gelap.

All New PCX 150 Thailand warna silver metalik
A.P Honda Thailand
All New PCX 150 Thailand warna silver metalik

Yang terakhir, All New PCX 150 Thailand memiliki pilihan warna silver metalik, keren banget kena sinar waktu gelap!

Penasaran spesifikasi All New PCX 150? Simak di sini sob :

Dimensi (P x L x T): 1.923 x 745 x 1.107 mm
Wheelbase: 1.313 mm
Ground clearance: 137 mm
Tangki: 8 liter

MESIN
Tipe: 4-Tak SOHC PGM-FI eSP Pendingin air
Kapasitas: 149,3 cc
Bore x stroke: 57,3 x 57,9 mm 
Perbandingan kompresi : 10,6:1


Transmisi: Otomatis V-Matic
Clutch system: Automatis, Sentrifugal, Tipe kering

FRAME
Ban/pelek: 100/80 14 M/C Tubeless (depan), 120/80 14 M/C Tubeless (belakang)
Rem: Disc brake (depan/belakang) (Combi Brake System Hidrolis dengan 3 piston kaliper)

Editor : Iday
Sumber : AP Honda Thailand

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa