(BACA JUGA: BMW Cafe Racer Tunggangan Fotografer Cewek Yang Hobi Balap)
Kemudian tangkinya yang masih memakai bawaan asli ini diberi tutup lansiran Monza yang memang terkenal dengan model retronya.
Pada buritan yang subframe-nya dibuat ulang ini terpasang jok berlapis kulit domba lo.
Dan gaya bobber pun berhasil disematkan pada sepatbor depan dan belakangnya yang sengaja dibuat panjang ini.
(BACA JUGA: Tangki Underframe dan Cat Berkualitas Nempel di Ducati 900 SuperSport)
Urusan kaki-kaki, peleknya masih menggunakan bawaan asli yang sudah dipoles sehingga menimbulkan kesan klasik di dalamnya.
Hasilnya tentu sebuah motor hasil restorasi yang tidak kehilangan jati dirinya namun sudah tampil lebih muda dan dan lebih elegan.
Bisa nih Sob dijadikan inspirasi modif untuk motor tua kamu.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Bike Exif |
KOMENTAR