Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha XT550: Tinggalkan Gaya Trail Lawas Berubah Total Jadi Tracker

Adi Wira Bhre Anggono - Kamis, 16 November 2017 | 11:30 WIB
Yamaha XT550 1982 kustom tracker dari The Rice Eaters Garage, dilansir oleh www.specialgarage.com
Rice Eaters Garage
Yamaha XT550 1982 kustom tracker dari The Rice Eaters Garage, dilansir oleh www.specialgarage.com

Sebutan ini ternyata mengacu pada kondisi XT550 saat ditemukan kru REG yang merupakan motor tidak terurus kondisinya.

(Baca juga: Yang Lain Mengejar Gaya Zaman Lawas, Builder Asal Vietnam Ini Malah Tampil Futuristik)

Kini motor trail lawas ini sudah tampil lebih modern lengkap dengan livery spesial ulang tahun Yamaha ke-60.

 

Yamaha XT550 1982 kustom tracker dari The Rice Eaters Garage, dilansir oleh www.specialgarage.com

Untuk menunjang performanya, dipasang rem depan cakram menggantikan rem tromol bawaan pabrik.

Selain itu knalpot dengan muffler dari Supertrapp juga ikut dikawinkan dengan mesinnya.

(Baca juga: Kolaborasi Gaya Motor Balap Lawas Dengan Spesifikasi Mesin Modern Memang Enggak Pernah Salah)

Kayaknya asik banget nih Sob jadi inspirasi modif buat yang punya bahan trail lawas.

Yamaha XT550 1982 kustom tracker dari The Rice Eaters Garage, dilansir oleh www.specialgarage.com
Rice Eaters Garage
Yamaha XT550 1982 kustom tracker dari The Rice Eaters Garage, dilansir oleh www.specialgarage.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan Ngamuk, Enea Bastianini Kehilangan Uang Banyak Gara-gara Aleix Espargaro

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa