Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kelebihan Ferrari FXX-K Evo Sebagai Upgrade dari Seri FXX-K, Tenaganya 4 Kali Motor MotoGP

Dida Argadea - Senin, 30 Oktober 2017 | 09:42 WIB
Ferrari FXX-K Evo, FXX-K yang lebih superior
caradvice
Ferrari FXX-K Evo, FXX-K yang lebih superior

Penggunaan twin-profile fixed rear wing dipadukan dengan active rear spoiler, yang ada pada buritan mobil.

Selain itu, lubang udara di area roda belakang serta diffuser menjadi kunci didapatnya downforce.

Buritan Ferrari FXX-K Evo sarat lekukan
caradvice
Buritan Ferrari FXX-K Evo sarat lekukan

(BACA JUGA : Hashtag #Jangankasihkendor Nyusup ke Instagram Dimas Ekky Pratama Setelah Moto2 Malaysia)

Untuk mengimbangi downforce yang diperoleh bagian belakang, pada area depan Ferrari juga merevisi bentuk bemper depan dengan menambahkan flicks.

Flicks mengalirkan udara dengan lebih baik.

Flicks di sisi kanan dan kiri bemper depan untuk mengalirkan udara
caradvice
Flicks di sisi kanan dan kiri bemper depan untuk mengalirkan udara

Power dari mesin tersebut disalurkan ke roda lewat transmisi tujuh percepatan dual clutch.

Tertarik dengan Ferrari FXX-K Evo?

FXX-K Evo bukanlah mobil dengan spek yang road legal, jadi jangan harap bisa dibawa ngebut dijalan ya.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : CarAdvice

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa