Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Inilah 5 Tipe Pengendara Motor Di Indonesia, Salah Satunya Pasti Kamu Banget

Akbar - Kamis, 26 Oktober 2017 | 12:27 WIB
Ilustrasi tipe pengendara Scary
Istimewa
Ilustrasi tipe pengendara Scary

Sesuai dengan namanya kategori ini memang menakutkan ketika berada di jalanan, keberadaannya bukan hanya membahayakan diri sendiri namun juga orang lain

Ilustrasi tipe pengendara Scary
Istimewa
Ilustrasi tipe pengendara Scary
 

  1. Tipe Craven atau Penakut

tipe ini biasanya akan menunggu sampai jalanan sepi atau aman karena ia takut dengan kendaraan-kendaraan yang lebih besar

Tipe ini mungkin banyak mendera kaum perempuan yang sering ragu-ragu ketika menyalip angkot, berbelok atau menyeberang.

Dibanding menyalip, tipe ini  lebih memilih membuntut di belakang kendaraan lain.

Tipe ini seringkali kaget ketika bersebelahan dengan kendaraan-kendaraan besar seperti truk dan bus, ekstrimnya mereka akan memilih berhenti hingga lalu lalang jalanan dirasa aman.

Kadang ada juga yang membawa sepeda motornya dengan kecepatan sangat rendah karena ingin menjaga diri dari kecelakaan yang mungkin terjadi

Ilustrasi tipe pengendara penakut
Istimewa
Ilustrasi tipe pengendara penakut
 

  1. Tipe Pantang Menyerah

Tipe ini adalah model yang tak peduli dengan jalanan rusak, karena visinya adalah lekas sampai.

Kamu yang masuk dalam tipe ini sebenarnya punya sedikit rasa takut namun terus memberanikan diri hingga sampai tujuan.

Pengendara sepeda motor tipe ini akan fokus ke tujuan tidak peduli apakah ia salah jalan atau di depan ada lubang.

Prinsip 'jeger' atau asal hajar jika ada lubang dan polisi tidur sepertinya sudah mendarah daging dalam diri pengendara tipe ini.

Tak ayal, sepeda motor yang mereka tumpangi sering masuk bengkel.

Biasanya, dalam pikiran mereka, kerusakan adalah risiko yang pasti akan dialami setiap pengendara.

Ilustrasi tipe pengendara pantang menyerah
Istimewa
Ilustrasi tipe pengendara pantang menyerah

Nah kira-kira itu ada 5 tipe pengendara motor di Indonesia, kira-kira kamu tipe yang mana nih?

Editor : Akbar

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

SPBU Curang di Sleman Ketahuan Pasang Alat Ini, Tiap 20 Liter Berkurang Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa