Balikin Mobil yang Sudah Sunroof Modifikasi ke Aslinya, Bisa Gak Sih?

Ryan Fasha - Selasa, 28 Januari 2025 | 10:34 WIB

Sunroof Maruti Suzuki Dzire. (Ryan Fasha - )

Pelat penguat ini posisi ya harus sama seperti bawaan original

Nah sampai saat masih ada juga yang mempertanyakan hal tersebut.

Panoramic sunroof memberikan penumpang baris kedua Chery Tiggo 8 sensasi lega.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Panoramic sunroof memberikan penumpang baris kedua Chery Tiggo 8 sensasi lega.

Baca Juga: Wajib Tahu, Pasang Sunroof Aftermarket Hal Ini Perlu Perhatikan

"Sampai saat ini sih enggak ada yang minta balikin sunroof ke bawaanya lagi," terang Ali yang bengkelnya ada di Cibubur, Bekasi.

Pemasangan sunroof pada mobil harus melihat jenis mobil dan ukuran sunroof.

Jangan sampai sunroof yang digunakan terlalu besar atau terlalu kecil.