Bushing arm yang mengalami kerusakan akan menunjukkan bunyi-bunyi kasar disekitar kaki-kaki saat melewati jalan rusak.
"Bushing arm yang oblak jika belum parah masih bisa diperbaiki," terangnya lagi.
Baca Juga: Servis Rack Steer Wajib Spooring Ulang Roda, Ini Efek Kalau Dibiarkan
Kalau sokbreker yang sudah bocor akan lebih baik diganti baru.
"Kalau sokbreker diservis itu biasanya umurnya enggak lama," wanti Hendra.
Oleh karena itu, sokbreker mobil yanh sudah rusak cukup parah perlu diganti bagian kiri dan kanan.
Itulah komponen kaki-kaki yang biasa mengalami kerusaka kalau sering lewat jalan rusak.