Selain itu kalian juga perlu rutin mengecek kondisi minyak rem.
Minyak rem yang mulai menghitam sebaiknya segera diganti untuk menjaga kelancaran tekanan hidrolis minyak rem.
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Reservoir Minyak Rem Hyundai Palisade
Minyak rem menyerap panas dari pengereman yang lama-lama akan kotor menghitam.
"Kalau kotor dan dibiarkan bisa menyumbat piston kaliper, bahkan bisa menjadi karat," terusnya.
Baca Juga: Ternyata Begini Cara Bedain Angin Biasa dengan Nitrogen, Gampang Banget