Biar Nggak Cepat Rusak, Begini Cara Yang Benar Mematikan Mesin Mobil Matik

ARSN - Rabu, 30 Oktober 2024 | 13:45 WIB

Ilustrasi transmisi matik (ARSN - )

Setelah semua sistem kelistrikan sudah mati, barulah mesin mobil matik baru bisa dimatikan.

"Terakhir, matikan mesin dengan menekan tombol start stop atau kunci kontak ke posisi off dan cabut kunci kontak,” tutup Iwan.

Nah, cara yang benar mematikan mesin mobil matik biar nggak cepat rusak dilansir dati Otomotifnet.com.

Baca Juga: Ini 5 Kelemahan Mobil Bekas Toyota Calya dan Sigra, Cek Dulu Sebelum Dibeli